Lompat ke konten

Paket aaPanel

aaPanel merupakan versi internasional dari BT Panel, yaitu free web hosting control panel yang aslinya dirilis di China.

aaPanel adalah kontrol panel untuk server Linux dengan keunggulan tampilannya yang sederhana, user-friendly, tapi cukup powerful.

Berdasarkan pengalaman pribadi, AAPanel memiliki fitur yang lengkap untuk sekelas panel gratisan.

Singkatnya, aapanel tidak hanya sebuah control panel tapi juga merupakan perangkat lunak dengan fitur instalasi sekali klik yang mendukung stack webserver Nginx (LNMP), Apache (LAMP), dan OpenLiteSpeed.

Kenapa aaPanel? Kelebihan utama dari panel kontrol gratisan ini adalah fiturnya yang sangat lengkap sehingga pengguna tidak perlu sama sekali untuk login ke servernya melalui SSH client seperti Putty.

Selain itu, tampilannya sangat intuitif, desain sederhana enak dipandang, dan ramah pengguna.

Spesifikasi Teknis

Sudah termasuk dalam paket jasa setup VPS ini adalah:

Nginx, Openlitespeed, atau Apache web server

MySQL database server

PHP 7.x

Multi PHP version

Pure-ftpd FTP server

Web-based File Manager

Phpmyadmin

Firewall

DNS Server and Manager

Email server

System Monitoring

Add, Delete, Update domains & Sub-domains

Bonus Opsional

Redis Cache server

Memcached server

Roundcube mail client

One-click app installer: WordPress, Laravel, Joomla, Drupal, etc.

Harga: Rp. 30.000,-

Jasa install aaPanel dengan setingan default di VPS / Cloud server

Paket Addon

Addon adalah paket-paket penambahan yang bisa dibeli sebagai pelengkap dari paket utama di atas:

Pindahan Website

Jasa pindahan web WordPress dari shared / vps lama ke server baru

Rp. 20K / web

Install WordPress

Jasa fresh install web WordPress di aaPanel server

Rp. 10K / web

Optimisasi WordPress

Optimasi performa WordPress di server dengan Redis Cache

Rp. 20K / web

F.A.Q

Apa yang diperlukan?
IP VPS, SSH port, dan akses SSH root + password

Ada minimal spec vps nya?
1 CPU, 1GB RAM, 10GB SSD, 1 IPv4 (no NAT VPS)

OS apa saja?
Debian 9, Debian 10, Ubuntu 16.04, Ubuntu 18.04, CentOS 6, CentOS 7

Termasuk File Manager gan?
Secara instalasi default, aaPanel sudah memiliki file manager. Itulah kelebihan aaPanel ini, bahkan File Manager bawaan aaPanel fiturnya lengkap sekali.

Bisa untuk selain WordPress?
Bisa host semua web yang bisa jalan di Apache, Nginx, atau Openlitespeed

Support provider cloud / VPS apa saja gan?
Almost any! Need recommendation? Digitalocean, Vultr, Upcloud, Ramnode, Hetzner, Linode, kunjungi lowendtalk or lowendbox banyak 1GB vps seharga $15-$20/year di sana

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *